Arsip Blog

Modifikasi Yamaha Scorpio Z: Spion New Thunder 125 Untuk Yang Suka Klasik

Spion New Thunder 125 bikin Scorpio kelihatan elegan dan klasik.

Spion New Thunder 125 bikin Scorpio kelihatan elegan dan klasik.

SociusRider – Kaca spion merupakan salah satu peranti vital di sepeda motor dan termasuk salah satu part yang paling sering diganti oleh para pemotor. Salah satu alasan penggantian spion adalah urusan penampilan, bagi penggemar tampilan klasik maka spion Suzuki New Thunder 125 dapat menjadi pilihan yang tepat. Read the rest of this entry

Modifikasi Yamaha Scorpio Z: Tak Perlu Cakram Untuk Bikin Pakem Rem Belakang

Pemasangan paha rem Byson (bawah) yang lebih panjang di Yamaha Scorpio bikin rem jadi pakem.

Pemasangan paha rem Byson (bawah) yang lebih panjang di Yamaha Scorpio bikin rem jadi pakem.

SociusRider – Terlahir dengan rem belakang tromol/drum, banyak yang merasa kurang pede dengan aspek pengereman Yamaha Scorpio series. Dapat dimaklumi mengingat saat ini adalah era dimana motor bebek pun sudah menganut cakram belakang, rem tromol pun rasanya jadi ketinggalan jaman, tapi apa betul harus pakai cakram supaya pakem? Read the rest of this entry

Modifikasi Yamaha Scorpio Z: Aplikasi Shockbreaker Depan dan Speedometer Yamaha Byson

Shockbreaker depan Byson bikin Scorpio jadi gagah.

SociusRider – Artikel ini merupakan kelanjutan dari tulisan lama saya tentang modifikasi Yamaha Scorpio Z di tahun 2012 silam (klik). Banyaknya rekan-rekan yang menanyakan aplikasi shockbreaker depan dan speedometer Yamaha Byson di Scorpio mendorong saya untuk mengulas sedikit lebih detail tentang pemasangan dua part tersebut, sayang karena saya bukan blogger papan atas ulasan ini baru sempat saya posting tiga tahun kemudian. Bagaimana sih pasangnya? Read the rest of this entry

Spesialis Yamaha Scorpio, JMS Kini Pindah Kandang

Jangan datang kalau belum bikin janji, bisa-bisa bengkel tutup! :mrgreen:

SociusRider – Cukup lama sejak terakhir kali sowan ke markas Jhulian Motor Sport (JMS), sekitar dua bulan lalu saya menghubungi Jhulian sang mekanik sekaligus Empu JMS untuk bikin janji mampir ke bengkel. Tujuan saya saat itu jelas, mereparasi Yamaha Scorpio kesayangan saya yang jadi korban malpraktik oknum bengkel cat (akan diulas terpisah). Dari percakapan lewat BBM tersebut diketahui ternyata JMS telah pindah kandang, ke tempat yang ternyata lebih apik. Read the rest of this entry

Vakum Dulu Bro

image

Lagi di maintenance nih, bukan blognya, tapi isi kepala pawang blognya 😹
See you later, saat saya mulai waras lagi buat ngeblog… 😝

Kalau ATPM Berani Jual Motor Penjelajah Kecil, Kenapa Tidak?

609_diapasao_abre

Yamaha Tenere 250 (kanan) dan Honda XR300, mestinya bisa saja hadir di Indonesia. Sumber gambar: quatrorodas.abril.com.br

SociusRider – Trend menjelajah dengan sepeda motor nampaknya kian hari semakin populer, indahnya alam Indonesia, kenikmatan berkendara, sampai kesempatan narsis dengan si kuda besi jadi stimulus bagi sebagian pemotor untuk menjelajahi negeri ini dengan roda dua. Sayangnya hingga kini pabrikan atau ATPM belum melirik potensi hadirnya motor penjelajah berkapasitas 250cc kebawah. Read the rest of this entry

Kalau Honda XRM 125 Hadir di Indonesia, Ya Cocok

Bebek Supermoto, bener-bener bebek yang demen air. Sumber Foto: smctgroup.com

Bebek Supermoto, bener-bener bebek yang demen air. Sumber Foto: smctgroup.com

SociusRider – Kuda besi crossover memang punya keunikan sendiri lantaran memadukan dua genre sepeda motor yang berbeda. Kalau Honda belum kapok dengan kegagalan marketing Honda CS-1, maka kenapa tidak mencoba peruntungan XRM125? Read the rest of this entry

Hadapi New MegaPro Fi, Saatnya Byson Menutupi Kekurangan

Desain Yamaha FZ-S, pengaplikasian Visor seharusnya mudah. Sumber foto: merdeka.com

Desain Yamaha FZ-S, pengaplikasian Visor seharusnya mudah bagi Yamaha. Sumber foto: merdeka.com

SociusRider – Hadirnya Honda New MegaPro Fi (NMP Fi) tentu menambah sengit persaingan kelas sport 150cc di market Indonesia, Yamaha Byson sebagai pesaing NMP Fi kini dirumorkan bakal segera keluar versi injeksinya. Selain pengaplikasian injeksi baiknya Byson baru nanti juga menutupi kekurangan dari versi yang sekarang untuk melawan NMP Fi. Read the rest of this entry

“Ngandangin Motor” Ternyata Juga Bisa Jadi Investasi

Motor tuwir tapi baru, bisa jadi alternatif berinvestasi. Sumber Foto: Ikhsanalie (kaskus)

Motor tuwir tapi  odometer masih nihil kaya baru, bisa jadi alternatif berinvestasi. Sumber Foto: Ikhsanalie (kaskus)

SociusRider – Banyak cara yang dilakukan orang dalam berinvestasi, mulai dari beli tanah sampai mengkoleksi emas, namun ternyata motor juga bisa dijadikan sebagai aset untuk investasi. Salah satu strategi yang bisa dilakukan dalam menjadikan sepeda motor sebagai aset investasi adalah dengan “mengandangkannya”. Read the rest of this entry

bennythegreat.wordpress.com

the past that build the present and design the future

KheziaMetta

Framing Life, Capturing Souls

Aripitstop.com

otomotif news

Maskurblog

Kembali Ke Mode Gratis

BAPAKE VALKYLA'S BLOG

Sekedar Coretan di Kala Senggang

Triyanto Banyumasan Blog's

Belajar dan Terapkan

@ndaholmes's Blog

A topnotch WordPress.com site

DWI OKTA NUGROHO

Lebih Baik Beruntung daripada Pintar

Yayuk Sentul's Blog

A Project of Yayuk Sentul's Diarrheea... (Diary maksudnya)

Sufi Muda

Menemukan Tuhan Dalam Keseharian

Edo Rusyanto's Traffic

Edo Rusyanto's Traffic

Joe Trizilo

Personal Blog

learningfromlives.wordpress.com

Gubuk kecil untuk belajar dan berbagi pemikiran.

Cafebiker

Tempat nongkrongnya para biker...dan kafeinisme...